Sabtu, 15 Desember 2012

manfaat chlorella



Chlorella






    Chlorella berasal dari bahasa Latin Chlor : hijau dan Ella : benda kecil. Chlorella tergolong ganggang hijau bersel tunggal yang hidup di air tawar. Chlorella berukuran sangat kecil dengan diameter 3-8 mikrometer. Chlorella berbentuk seperti bola. Dengan bantuann sinar matahari chlorella mampu membelah dirinya menjadi 4 sel setiap 20-24 jam. Raja dari spesies ini adalah Chlorella pyrenoidosa, karena kandungan CGF (Chlorella Growth Factor)nya yang tertinggi di antara spesies lainnya.





Bagaimana Cara Chlorella Mendetoks Tubuh Anda??


  • Dinding sel Chlorella yang keras perlu di pecahkan dahulu agar nutrisinya terserap dengan baik oleh usus.
  • Komponen dinding sel Chlorella berupa selulosa dan serabut dapat mengikat toksin kimia dan logam berat di saluran pencernaan.
  • Chlorella baik untuk detoksifikasi di saluran pencernaan.
 
Kandungan Chlorella 


1. Klorofil

  • Dikenal sebagai mikroorganisme yang memiliki kadar klorofil dibandingkan tanaman lain
  • satu kilogram mikroorganisme Chlorella dapat mengandung 28,9 gram klorofil (Journal Alternative Therapies)
2. Vitamin
  • Vitamin C, pro-vitamin A (B-carotene), thiamin (B1), riboflavin (B2), piridoksin (B6), niacin, asam pantotenat, asam folat, vitamin B12, biotin, kolin, vitamin K, asam lipoat, dan inositol
3. Mineral
  • Kalsium, fosfor, iodium, magnesium, besi, seng, tembaga
4. Asam Amino
  • Lysin, sistin, histidin, valin, arginin, metionin, asam asparagin, isoleusin, treonin, leusin, serin, tirosin, asam glutamat, fenilalanin, prolin, ornitin, glisin, triptofan, alanin
  




Manfaat Chlorella       


  1. Mengikat  toksin di saluran pencernaan
  2. Mampu meningkatkan kadar trombosit dan mempercepat penyembuhan pasien DBD (Demam Berdarah Dengue)
  3. Meningkatkan imunitas  

 





1 komentar:

  1. Wynn Las Vegas - MapyRO
    Wynn Las Vegas, 원주 출장샵 often simply referred to 파주 출장샵 as Wynn, is a luxury hotel and 구미 출장마사지 casino located 세종특별자치 출장안마 on the Las Vegas Strip in 원주 출장샵 Paradise, Nevada, United States, on the

    BalasHapus